Selasa, 09 September 2014

Ketulusan Hati


Cinta adalah rasa kasih sayang yang muncul dari lubuk hati yang terdalam untuk rela berkorban, tanpa mengharapkan imbalan apapun. 
Cinta memang terkadang tidak selalu berjalan menyenangkan, terkadang sedih yang kita rasa juga selalu dirasakan ketika orang tua berkata tidak. Setiap orang tua pasti punya kriteria buat calon pasangan yang nantinya akan menggantikan mereka unntuk menjaga anaknya.  
Kami coba mengerti maksut mereka. Sempat kami coba Pertahankan hubungan kita. Tapi dia pun akhirnya menyerah dan menghilang begitu aja dari kehidupan aku. Walaupun aku tau sebenere dia masih sayang sama aku. Aku coba hormati keputusannya. Karena pasti banyak pertimbangan sehingga dia mengambil keputusan itu. Aku juga gak tahan bila orang yang aku sayang dicerca didepanku. Sebenernya aku ingin memberontak. Tapi mulutku rasanya berat. Dan gak terasa air mata mengalir begitu aja. 

Terkadang aku berfikir kenapa harus ada pertemuan kalau pada akhirnya kita gak bisa bersama????????

Cinta yang tulus gak akan pernah mati. Setelah sekian bulan dia menghilang. Sekarang dia kembali lagi. Kembali bukan sebagai pasangan tapi sebagai sahabat. Sahabat yang sealu ada buat aku. dan kami juga saling mendukung satu sama lain.

Sekarang aku tau bahwa rencana tuhan itu lebih indah. Dan setiap masalah akan ada hikmahnya..........

Tidak ada komentar:

Posting Komentar